adjar.id - Yap, ada hewan yang bisa hidup tanpa kepala, yakni kecoak.
Meski tanpa bagian tubuh kepala, kecoak bisa hidup sampai selama seminggu, Adjarian.
Hal tersebut dapat terjadi karena kecoak tidak memerlukan kepala untuk bernapas. Yap, beda dengan manusia, sistem pernapasan kecoak adalah melalui spirakel.
Spirakel merupakan lubang ventilasi kecil yang melekat di tubuhnya, oksigen dapat langsung tersebar ke seluruh tubuh tanpa perlu aliran darah.
Tonton video di bawah ini, yuk!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR