1. Serangga
Beberapa spesies serangga tidak aktif selama masa pertumbuhan dan perkembangan berhenti serta metabolisme tubuhnya berkurang banyak.
Keadaan ini sering disebut dengan diapause.
Nah, keadaan serangga tersebut sering terjadi pada bulan-bulan musim dingin yang masuk ke dalam kategori hibernasi.
2. Tupai Tanah Golden Mantled
Tupai Tanah Goldel Mantled ini banyak ditemukan di Amerika Utara bagian barat atau tepatnya pada lintang 1500 m sampai 3600 m.
Secara norma, tupai ini melakukan hibernasi mulai dari 3-4 bulan dengan mengonsumsi makanan secara cepat.
Hal ini yang kemudian membuat berat badan mereka menjadi meningkat di saat-saat menjelang hibernasi pada bulan Oktober.
3. Katak
Katak adalah jenis hewan yang juga melakukan hibernasi, Adjarian.
Katak akan berhibernasi di sekitara dasar sungai, kolam, dan di air yang tidak beku atau tidak dingin.
Baca Juga: Benarkah Siput Bisa Tertidur Selama 3 Tahun?
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR