adjar.id - Apa yang biasa Adjarian katakan saat akan menawarkan bantuan atau suatu hal dengan menggunakan bahasa Inggris?
Dalam keseharian, kehidupan kita tidak akan lepas dari orang lain.
Ada kalanya kita memerlukan bantuan orang lain.
Namun, ada masanya orang di sekitar kita membutuhkan bantuan.
Menawarkan bantuan saat orang lain memerlukannya adalah hal yang sangat baik.
Nah, di dalam bahasa Inggris, kita bisa menawarkan bantuan atau menawarkan suatu hal dengan berbagai cara.
Berikut beberapa contohnya.
1. What can I do for you?
(Apa yang bisa kulakukan untukmu?)
2. Could I get you something?
(Apakah aku bisa mengambilkan sesuatu untukmu?)
3. Can I give you a hand?
Dapatkah aku membantumu?
4. May I offer my assistance?
(Bolehkah aku menawarkan pertolongan?)
Baca Juga: Bagaimana Cara Menawarkan Sesuatu Menggunakan Bahasa Inggris?
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR