adjar.id - Pengaruh kemajuan iptek di bidang ekonomi tidak selalu berdampak positif, tetapi juga bisa berdampak negatif.
Adanya kemudahan bagi masyarakat karena kemajuan iptek dapat memengaruhi perilaku masyarakat, salah satunya di bidang ekonomi.
Iptek adalah ilmu yang mempelajari tentang perkembangan teknologi yang didasari oleh pengetahuan.
Ilmu pengetahuan dan teknologi tidak bisa dipisahkan, Adjarian.
Adanya kemajuan iptek membuat masyarakat di seluruh dunia dapat dengan mudah berhubungan tanpa memikirkan jarak yang jauh.
Kemajuan iptek inilah yang kemudian menciptakan berbagai teknologi yang mendukung kegiatan ekonomi negara.
Misalnya, dengan kemajuan iptek maka produktivitas industri akan meningkat karena adanya teknologi.
Akan tetapi, kemajuan iptek di bidang ekonomi juga bisa berdampak negatif, jika digunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Lalu, apa saja pengaruh negatif kemajuan iptek di bidang ekonomi?
Simak pembahasannya, yuk!
"Keberadaan iptek sangat dibutuhkan bagi kehidupan masyarakat, karena dapat memudahkan dan mempercepat kegiatan."
Baca Juga: 5 Pengaruh Kemajuan Iptek di Bidang Ekonomi
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR