adjar.id - Meski kecil, peniti memiliki manfaat yang besar dalam kehidupan sehari-hari.
Walaupun bentuknya belum seperti yang kita kenal saat ini, tetapi peniti telah dipakai untuk mengaitkan pakaian pada abad 14.
Bermula dari masa tersebut, peniti modern ditemukan. Peniti ditemukan oleh Walter Hunt yang berasal dari Amerika Serikat.
Peniti kemudian dipatenkan secara resmi pada 10 April 1849.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR