adjar.id – Pada buku Bahasa Inggris kelas XI edisi revisi 2017, Chapter 6, halaman 81, materi "Cause and Effect", terdapat soal mengenai cause and effect relationship atau hubungan sebab dan akibat.
Terdapat empat kalimat yang perlu kita identifikasi sebab dan akibatnya.
Nah, berikut pembahasan soal tersebut yang bisa Adjarian jadikan sebagai referensi.
Mari kita simak bersama-sama!
Cause and Effect Relationships
1. Sentence: Sumatran tigers are almost extinct because people killed too many of them.
Cause & Effect Relationship:
Cause - People killed too many of them.
Effect - Sumatran tigers almost became extinct.
2. Sentence: Haze is caused by massive forest burning.
Cause & Effect Relationship:
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas XI Chapter 6, Conversation about Forest Fires
Cause - Massive forest burning.
Effect - Haze.
3. Sentence: Since they are in love, they forgive each other’s mistakes.
Cause & Effect Relationship:
Cause - They are in love.
Effect - They forgive each other’s mistakes.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR