Beberapa jenis paus yang hidup di lautan dunia, yaitu:
1. Paus Bungkuk
Paus bungkuk atau Megaptera novaeangliae termasuk sebagai paus berbaleen dengan makanan utamanya udang rebon.
Paus ini akan membuka lebar mulut untuk menangkap mangsanya sambil meminum air.
Setelah mangsanya berhasil ditangkap, air yang sudah masuk tadi dikeluarkan kembali.
Paus bungkus sering melompat-lompat di permukaan laut dan menebas air menggunakan siripnya.
Panjang rata-rata dari paus bungkuk ini sekitar 14 sampai 15 meter.
2. Paus Biru
Paus biru merupakan hewan terbesar yang masih hidup sampai saat ini, Adjarian.
Berat paus biru bisa mencapai kurang lebih berat dari 30 ekor gajah.
Paus biru biasanya memakan sejenis udang-udangan yang biasa disebut dengan krill.
Baca Juga: 4 Penyebab Paus Terdampar di Pantai, Salah Satunya karena Polusi Suara
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR