Untuk menggunakan cara ini penolak peluru harus memiliki jari-jari yang kuat dan panjang-panjang.
2. Jari-jari agak rapat
ibu jari di samping, jari kelingking berada di samping belakang peluru.
Jari kelingking selain berfungsi untuk menahan jangan sampai peluru mudah bergeser, juga ditolakkan.
Cara ini lebih banyak dipakai dari pada cara pertama.
3. Jari-jari tidak terlalu rapat dan tidak terlalu renggang
Bagi mereka yang tangannya agak kecil dan jari-jarinya pendek, dapat menggunakan cara ketiga ini, yaitu jari-jari seperti pada cara yang kedua tetapi lebih renggang.
Kelingking di belakang peluru sehingga dapat ikut menolak peluru, ibu jari untuk menahan geseran ke samping.
Oleh karena tangan pelempar kecil dan berjari-jari pendek, peluru diletakkan hampir pada seluruh lekuk tangan.
"Cara memegang peluru pada olahraga tolak peluru adalah jari agak renggang, jari agak rapat, dan tidak terlalu rapat maupun renggang."
Ada beberapa kesalahan yang sering terjadi saat memegang peluru, Adjarian, di antaranya:
Baca Juga: 3 Cara Memegang Lembing dalam Olahraga Lempar Lembing
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR