Sel eukariotik memiliki ukuran ribosom yang lebih besar dibandingkan dengan ukuran ribosom di sel prokariotik.
10. Susunan Kromosom (ADN/DNA)
Sel prokariotik: Memiliki kromosom sirkular, tetapi tidak mengandung histon.
Sel eukariotik: Memiliki bentuk multiple linear dan memiliki kandungan histon.
11. Pembelahan Sel
Sel prokariotik: Membelah diri secara binari fisik.
Sel eukariotik: Membelah diri dengan cara mitosis.
12. Organel Terbungkus Membran
Organel yang terbungkus oleh membran hanya ada pada sel eukariotik.
Seluruh organel sel terbungkus oleh membran seperti mitokondria, retikulum endoplasme, lisosom dan organel sel lainnya.
13. Operon
Baca Juga: Pengertian, Ciri-Ciri, dan Jenis Jaringan Sklerenkim
Operan hanya terdapat pada sel prokariotik saja.
14. Reproduksi Seksual
Sel prokariotik: Tidak dapat melakukan meiosis tapi dapat melakukan konjugasi.
Sel eukariotik: Dapat melakukan meiosis.
15. Permeabilitas Membran Inti
Permeabilitas membran inti pada sel prokariotik selektif namun pada sek eukariotik tidak.
Itu dia pembahasan soal perbedaan sel prokratiotik dan sel eukariotik.
---
Sumber:
- Modul Biologi kelas XI Kurikulum Dasar 3.3. 2020, Saifullah, S.Pd, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR