adjar.id – Soal progress check bahasa Inggris yang akan kita bahas kali ini ialah soal nomor terakhir, yaitu 21.
Soal tersebut ada di dalam buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka English for Nusantara kelas VII, halaman 249.
Nah, pada soal kali ini, kita diminta untuk mendeskripsikan kebiasaan belajar.
Dalam bahasa Inggris, kebiasaan belajar disebut dengan “study habits”.
Untuk mendeskripsikan study habits, kita bisa bercauan pada kata kunci yang sudah disediakan di soal.
Selanjutnya, tugas kita hanyalah perlu melengkapi kalimat tersebut sesuai dengan kebiasaan belajar masing-masing, Adjarian.
Di bawah ini adalah pembahasan yang bisa dijadikan referensi.
Simak bersama, yuk!
Progress Check 2
21. Think about your study habits. Describe what you usually do when you study, what you need to prepare before studying, who your study buddy is, and how often you do your study habits. To describe your study habits, you may use the sentences below.
I like ______. To do _____ I need ______. My study buddy is _____. I often _____. I usually ______.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Progress Check 2 No. 16-20, Buku Kurikulum Merdeka Kelas VII
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR