Pada tahap ini juga dibuat jurnal penyesuaian, jurnal penutup, neraca saldo setelah penutup, dan jurnal pembalik.
3. Tahap Pelaporan
Pada tahap pelaporan, saldo akhir dari setiap akun dilaporkan dalam suatu dokumen tersendiri.
Sehingga posisi keuangan dan hasil usaha selama periode bersangkutan dapat diketahui.
Dokumen yang digfunakan sebagai laporan akuntansi disebut dengan laporan keuangan atau financial statement.
Nah, itulah Adjarian, tahapan proses kegiatan akuntansi keuangan yang diawali dengan tahap pencatatan.
Coba Jawab! |
Apa yang dilakukan pada tahap pencatatan? |
Petunjuk: Cek halaman 2. |
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR