adjar.id – Mengapresiasi puisi bisa dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya melalui pembacaan puisi.
Tujuan pembacaan puisi bisa untuk dinikmati sendiri, untuk orang lain, atau untuk keperluasan kritik sastra.
Nah, kali ini kita akan mencari tahu faktor-faktor yang harus diperhatikan dalam pembacaan puisi yang merupakan materi bahasa Indonesia kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), puisi adalah ragam sastra yang bahasanya terikat oleh irama, matra, rima, serta penyusunan larik dan bait.
Puisi biasaya berisikan tentang ungkapan penulis mengenai emosi, pengalaman hidup, dan kesan yang dituliskan dalam bahasa yang baik serta enak dibaca.
Puisi sebagai karya sastra memiliki kekhasan sendiri yang bisa diidentifikasi melalui ciri-cirinya.
“Pembacaan puisi merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengapresiasi puisi.”
Faktor yang Harus Diperhatikan dalam Pembacaan Puisi
Pemahaman dan penghayatan terhadap puisi yang akan dibacakan untuk orang lain membentuk ekspresi, gerak tubuh, vokal, tekanan, jeda, tempo, lafal, dan intonasi.
Metode dan teknik pembacaan puisi merupakan cara menampilkan hal-hal tersebut, Adjarian.
Berikut beberapa faktor yang harus diperhatikan dalam pembacaan puisi.
Baca Juga: Aspek-Aspek yang Harus Diperhatikan dalam Pembacaan Puisi
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR