adjar.id - Apakah Adjarian pernah melakukan percakapan bahasa Inggris dengan menggunakan grammar simple future tense?
Simple future tense bisa digunakan ketika kita sedang membicarakan sesuatu atau rencana di masa depan.
Apa itu simple future tense? Simple future tense adalah tenses yang digunakan untuk mendeskripsikan sesuatu yang akan dilakukan di masa mendatang.
Tidak perlu rentang waktu yang terlalu panjang, kita bisa menggunakan tenses ini untuk rencana yang akan dilakukan pada esok hari.
Umumnya, terdapat beberapa adverb atau kata keterangan yang digunakan, seperti "soon", "next week", "next Monday", "tonight", "later", dan sebagainya.
Rumus klaimat positif: subject + will/shall + V1 + verb + object/adverb.
Rumus klaimat negatif: subject + will/shall not + V1 + verb + object/adverb.
Rumus klaimat tanya: Will/shall + subject + verb + ?
Nah, berikut contoh percakapan bahasa Inggris menggunakan simple future tense.
Contoh Percakapan Bahasa Inggris Menggunakan Simple Future Tense
Mario: Krishna, do you have any agenda this weekend?
Baca Juga: 30 Contoh Kalimat Simple Future Tense 'Will' Positif, Negatif, dan Tanya
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR