3. Berpeluang menjadi identitas negara.
4. Sebagai landasan dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
5. Menjadi pelindung budaya Indonesia dari pengaruh budaya asing.
6. Menumbuhkan rasa nasionalisme.
7. Beperan sebaga penyaring berbagai ideologi asing yang masuk ke Indonesia.
8. Landasan dalam bertindak yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
9. Menumbuhkan rasa bangga terhadap Tanah Air.
Contoh Tantangan Pancasila di Era Digital
1. Adanya berbagai ideologi asing yang masuk Indonesia.
2. Masuknya berita bohong atau hoaks.
3. Munculnya ujaran kebencian yang membuat kita mudah terpengaruh.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR