adjar.id - Apakah Adjarian sudah pernah menulis teks laporan hasil observasi tentang tumbuhan lidah buaya?
Untuk dapat menulis teks laporan hasil observasi tentang lidah buaya yang baik, kita harus memperhatikan struktur teksnya.
Nah, contoh teks laporan hasil observasi tentang tumbuhan lidah buaya di bawah ini bisa digunakan sebagai acuan.
Teks laporan hasil observasi atau biasa disebut teka LHO merupakan sebuah teks yang didapatkan dari hasil pengamatan.
Adapun struktur teks LHO terdiri atas pembuka atau deskripsi umum, deskripsi bagian, dan deskripsi mantaat atau penutup.
Deskripsi umum berisi penjelasan secara umum latar belakang objek yang dideskirpsikan.
Deskripsi bagian menggambarkan objek yang diangkat secara lebih spesifik.
Sementara itu, deskripsi manfaat atau penutup berisi penjabaran manfaat objek dan kesimpulan.
Berikut contoh teks LHO tentang lidah buaya lengkap dengan strukturnya.
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi tentang Tumbuhan Lidah Buaya
Lidah Buaya
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR