adjar.id - Sejarah perkeretaapian di Indonesia sudah bermula sejak zaman kolonial Belanda, begitu pula dengan pembangunan stasiunnya.
Yap, terdapat stasiun-stasiun tertua di Indonesia yang sudah dibangun sejak tahun 1800-an.
Bahkan, mungkin salah satu dari stasiun kereta api tertua di Indonesia ini sudah pernah Adjarian kunjungi, lo.
Meskipun dilindungi sebagai cagar budaya, tetapi stasiun-stasiun tertua di Indonesia ini masih difungsikan hingga saat ini.
Sejarah perkeretaapian di Indonesia sendiri dimulai pada tahun 1864 pada zaman kolonial Belanda.
Pembangunan jalur kereta api ini sesungguhnya tidak lepas dari kepentingan Pemerintah Belanda sendiri.
Selain untuk transportasi, kereta api juga digunakan untuk angkutan komoditas ekspor hasil tanam paksa.
Meski demikian, Pemerintah Belanda dinilai berhasil mengembangkan perkeretaapian Indonesia, hingga mendorong para inverstor swasta untuk turut berkontribusi.
Hingga pada akhirnya, banyak jalur kereta dan stasiun lain yang ikut dibangun.
Dari banyaknya stasiun yang ada, kira-kira stasiun mana yang paling tua, ya?
Simak selengkapnya di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Di Mana Letak Stasiun Kereta Api Manggarai?
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR