adjar.id - Planet Merkurius dan Venus tidak memiliki satelit alami, Adjarian.
Dari delapan planet di tata surya, hanya enam planet yang memiliki satelit alami.
Alasannya karena planet Merkurius dan Venus memiliki jarak yang dekat dengan Matahari.
Dengan begitu, objek yang mengorbit tidak akan stabil karena tertarik gaya gravitasi Matahari yang jauh lebih besar daripada planet Merkurius dan Venus.
Tonton video di bawah ini, yuk!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR