4. Hampers Perlengkapan Rumah Tangga
Perlengkapan rumah tangga atau kebutuhan keluarga sehari-hari juga bisa dijadikan hampers menarik.
O iya, bahkan tidak hanya menarik, tetapi juga bermanfaat, Adjarian.
Misalnya pengharum ruangan, perabotan dapur, set alat mandi, produk herbal, dan lain sebagainya.
Nah, itulah beberpaa ide hampers yang bisa diberikan kepada keluarga ataupun teman.
Coba Jawab! |
Kapan budaya memberikan hampers mulai muncul? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR