3. Question: Would you like a candy?
Answer: Yes, I'd like the candy, please.
4. Question: What does an orange taste?
Answer: It tastes sweet and sour. But I like it!
Terjemahan
1. Pertanyaan: Apakah kamu haus?
Jawaban: Ya, bisakah kamu memberi saya segelas air?
2. Pertanyaan: Apakah kamu ingin segelas jus jeruk?
Jawab: Ya, tolong. Terima kasih banyak.
3. Pertanyaan: Apakah kamu ingin permen?
Jawab: Ya, aku ingin permen itu.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Let's Write, Buku Bahasa Inggris Kelas 5 SD Unit 1 Kurikulum Merdeka
4. Pertanyaan: Apa rasa jeruknya?
Jawaban: Rasanya manis dan asam. Tapi aku suka itu!
Nah, Adjarian, itulah pembahasan soal bahasa Inggris melengkapi percakapan.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR