adjar.id - Apakah Adjarian tahu apa persamaan hak dan kewajiban?
Hak dan kewajiban adalah dua bagian yang saling terkait dan memiliki persamaan, Adjarian.
Apa itu hak? Apa itu kewajiban?
Hak dapat didefinisikan sebagai sesuatu yang harus dimiliki.
Sedangkan kewajiban dapat didefinisikan sebagai sesuatu yang harus dilakukan.
Hak menjadikan seseorang menyadari apa yang menjadi hak dan apa yang tidak berhak untuk mereka lakukan.
Indonesia adalah negara dengan keberagaman masyarakat, sehingga ada berbagai hak yang didukung oleh batas-batas sosial, etika, dan hukum.
Seperti hak untuk hidup, hak kebebasan berekspresi, hak atas pendidikan, hak untuk bekerja, hak untuk menikmati budaya, dan lain sebagainya.
Selain mendapatkan hak, masyarakat juga harus melakukan kewajibannya, baik itu kewajiban hukum kewajiban moral, dan lain-lain.
Contoh kewajiban masyarakat adalah kewajiban membayar pajak, kewajiban menghormati orang tua, kewajiban berlalu lintas, dan sebagainya.
Nah, berikut persamaan hak dan kewajiban.
Baca Juga: Apa Itu Hak dan Kewajiban Warga Negara?
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR