adjar.id – Ada beragam nilai-nilai Pancasila yang bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Pancasila merupakan ideologi negara yang digali berdasarkan nilai dan tradisi asli bangsa Indonesia.
Dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas 10 Kurikulum Merdeka terdapat soal Uji Pemahaman di halaman 37.
Pada soal Uji Pemahaman tersebut terdapat beberapa pertanyaan tentang nilai-nilai Pancasila.
Nah, agar bisa menjadi referensi bagi Adjarian, kali ini kita akan membahas mengenai jawaban soal tersebut yang menjadi materi PPKn kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka.
Pancasila tidak hanya sekedar hafalan, tetapi nilai-nilai yang terdapat di dalam Pancasila bisa diterapkan dalam kehidupan kita, lo.
Setiap sila dalam Pancasila memiliki nilai-nilainya masing-masing saling saling terikat antara satu dan lainnya.
Sehingga mengamalkan sila-sila Pancasila menjadi hal yang penting demi keberlangsungan persatuan dan kesatuan negara Indonesia.
Yuk, kita simak pembahasan mengenai jawaban soal Uji Pemahaman di halaman 37 berikut ini, Adjarian!
Baca Juga: Contoh Perilaku yang Mencerminkan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan
Uji Pemahaman
Berikut beberapa pertanyaan dalam soal Uji Pemahaman di halaman 37:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR