adjar.id - Apakah Adjarian sedang mencari inpirasi kesan dan pesan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) yang akan diberikan kepada kakak OSIS di sekolah?
Kali ini kita akan menyimak contoh-contoh kesan dan pesan MPLS yang bisa dijadikan sebagai referensi.
Hendaknya, kita menulis kesan dan pesan MPLS dengan rangkaian kata yang mengesankan sebagai bentuk apresiasi kepada panitia.
O iya, bagaimana, nih, kegiatan MPLS di sekolah Adjarian? Menyenangkan, kan?
MPLS adalah suatu kegiatan yang dilakukan dalam rangka mengenalkan siswa kepada lingkungan sekolah.
Mulai dari suasana sekolah, kakak-kakak kelas, kegiatan sekolah, dan guru-guru yang mengajar.
Umumnya, MPLS diselenggarakan untuk jenjang SMP dan SMA, Adjarian.
Setelah selesai kegiatan MPLS, biasanya setiap siswa wajib menulis kesan dan pesan untuk bahan evaluasi penyelenggaraan MPLS selanjutnya.
Langsung saja kita simak contoh-contoh kesan dan pesan MPLS di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Apa Itu MPLS? Berikut Sejarah, Konsep, dan Tujuan dari Kegiatan MPLS
5 Contoh Kesan Pesan MPLS untuk Kakak OSIS
1. Contoh Kesan Pesan MPLS 1
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR