Setiap anggota dalam gemeinschaft diikat dengana danya hubungan batin yang murni dengan sifat kekal dan alami.
Nah, dasar hubungan dari kelompok paguyuban ini adalah rasa persatuaan dan cinta yang sudah ada sejak lahir.
Kontrol sosial yang dilakukan dalam gemeinschaft ini melalui berbagai cara formal, seperti gerakan tubuh, persuasi moral, dan gosip.
Sementara gesellschaft atau patembayan adalah masyarakat yang lebih mementingkan kebutuhan individu daripada kebutuhan sosialnya.
Gesellschaft ini lebih menunjukkan pada hubungan masyarakat yang ikatannya lebihan lemah dibanding gemeinschaft.
Terkadang setiap individu di dalam gesellschaft tidak saling mengenai sehingga sikap dan nilai tidak memiliki peran yang baik.
“Gemeinschaft identik dengan kehidupan masyarakat pedesaan yang hubungannya diatur dalam aturan sosial tradisional.”
Baca Juga: 4 Prinsip Kekerabatan dalam Kelompok Sosial
Jadi, gesellschaft ini menjadi bentuk hubungan anggota masyarakat yang bersifat sementara dan disatukan karena adanya kesamaan pemikiran.
Gesellschaft sering disebut sebagai kelompok masyarakat perkotaan yang ditandai dengan individualis, impersonalitas, mengejar kepentingan, dan mobilitas.
Ciri-Ciri Gemeinschaft
Berikut ini beberapa ciri dari gemeinschaft, di antaranya:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR