adjar.id - Bagaimana cara membersihkan papan tulis putih yang efektif?
Salah satu perlengkapan belajar di kelas yang sangat penting adalah papan tulis putih atau whiteboard.
Setelah selesai dipakai, papan tulis bisa langsung dibersihkan dengan cara dihapus dengan penghapusnya.
Sayangnya, setelah dihapus menggunakan penghapus, tak jarang masih tersisa kotoran-kotoran bekas tinta spidol yang dipakai untuk menulis.
Nah, apakah papan tulis di kelas Adjarian juga dipenuhi banyak bekas tinta spidol yang membandel?
Kalau iya, tidak perlu kesal. Sebab, ada cara khusus untuk membersihkannya.
Berikut langkah-langkah untuk membersihkan papan tulis putih yang mudah, tapi efektif.
Cara Membersihkan Papan Tulis Putih
1. Siapkan dua lap dan juga air bersih untuk membersihkan papan tulis putih.
Baca Juga: Cara Membersihkan Sepatu Berdasarkan Bahannya
2. Ambil satu lap. Basahi lap dengan air secukupnya. Jangan terlalu basah.
3. Usapkan lap basah ke permukaan papan tulis secara perlahan dengan lembut sampai bekas tinta menghilang.
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR