adjar.id – Pantai di dunia ini sangatlah banyak dan memiliki warna pasir yang berbeda-beda, Adjarian.
Tahu tidak, mengapa warna pasir pantai bisa berbeda-beda?
Hal ini karena warna pasir pantai ditentukan oleh lingkungan, lokasi, dan sumbermya serta sebagian besar pasir tersusun atas kuarsa dan partikel yang dulunya adalah batuan.
Sehingga, warna pasir pantai di setiap tempat bisa berbeda-beda.
Tonton juga video ini, yuk!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR