adjar.id – Nabire adalah salah satu kabupeten di salah satu provinsi baru di Papua, yaitu Papua Tengah.
Ada beragam tempat wisata di Nabire yang wajib dikunjungi jika kita memilih untuk berlibur ke Pulau Papua, Adjarian.
Hal ini karena Nabire memiliki tempat wisata yang bisa memanjakan mata karena keindahannya.
Terlebih Nabire terkenal sebagai salah satu tempat yang eksotis karena mempunyai keindahan alam yang luar biasa.
Meski begitu, kita harus menempuh jarak lumayan jauh untuk sampai ke Kabupaten Nabire karena letaknya ada di bagian timur Papua.
Panorama alam yang indah menjadi daya tarik bagi para wisatawan yang berkunjung ke tempat wisata di Nabire.
Selain itu, tempat wisata yang ada di daerah tersebut memiliki ciri khasnya masing-masing, lo.
Lalu, apa saja tempat wisata yang ada di Nabire?
Yuk, kita cari tahu bersama agar menambah referensi destinasi wisata kita untuk liburan!
Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Wisata yang Ada di Bali Barat
Tempat Wisata di Nabire
Berikut beberapa tempat wisata di Nabire yang wajib untuk dikunjungi karena keindahan alamnya, di antaranya:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR