1. Daun Melengkung
Daun melengkung adalah daun yang memiliki ciri-ciri tulang daun berbentuk seperti garis-garis melengkung dengan ujung tulang daun yang terlihat menyatu.
Contoh tumbuhan yang memiliki daun melengkung adalah daun sirih dan teratai.
"Jenis daun melengkung memiliki garis lengkung dengan ujung tulang daun yang terlihat menyatu."
2. Daun Menjari
Daun menjari memiliki ciri-ciri susunan tulang pada daunnya besar seperti jari-jari manusia.
Selain itu, susuan tulang daunnya daru baguan ujung terbagi ke beberapa tulang pada daun mirip seperti jari.
Baca Juga: Mengenal Struktur Bagian Tumbuhan, Definisi, Fungsi, dan Jenis: Daun
Contoh tumbuhan yang memiliki daun menjari adalah daun pepaya dan daun singkong.
3. Daun Menyirip
Daun menyirip memiliki susunan tulang daun yang hampir sama dengan sirip ikan.
Daun jenis ini memiliki satu buah ibu tulang yang panjang dari pangkal hingga bagian ujung daun
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR