adjar.id - Sejumlah universitas membuka pendaftaran jalur mandiri menggunakan nilai UTBK SBMPTN.
Yap, kita tidak perlu lagi mengerjakan ujian, melainkan hanya melampirkan sertifikat nilai UTBK 2022 dan membayar uang pendaftaran.
Jalur mandiri menggunakan nilai UTBK ini tentu menunjang keefektifan, baik untuk pihak universitas penyelenggara maupun calon mahasiswa.
Semakin banyak opsi yang ditawarkan,semakin besar pula kesempatan yang bisa didapat untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri atau PTN.
Sehingga, hal ini tentunya tidak memutus semangat Adjarian yang belum lolos pada UTBK SBMPTN tahun ini.
O iya, kita juga perlu memperhatikan tanggal pendaftarannya.
Sebab, pendaftaran jalur mandiri nilai UTBK di beberapa universitas hanya berlangsung hingga satu atau dua hari kedepan.
Jangan lupa persiapkan dokumen-dokumen yang dibutuhkan juga.
Langsung saja kita simak universitas yang membuka jalur mandiri menggunakan nilai UTBK-SBMPTN berikut, yuk!
Baca Juga: Jadwal Pendaftaran KIP Kuliah Jalur Mandiri 2022 Beserta Ketentuan Cara Daftar
1. Universitas Sebelas Maret (UNS)
Universitas Sebelas Maret (UNS) merupakan salah satu PTN yang menawarkan jalur mandiri tanpa tes alias menggunakan nilai UTBK-SBMPTN.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR