adjar.id – Ada yang ingin mendaftar PPPK Guru tahun 2022 ini? Simak dahulu kelompok prioritasnya, yuk!
PPPK sendiri adalah singkatan dari Pegawai Pemerintah Perjanjian Kerja. Terdapat dua penggolongan, yaitu PPPK guru dan nonguru.
Nah, untuk bisa menjadi PPPK guru, kita perlu melewati serangkaian ujian yang serupa dengan CPNS.
Setelah diterima, nantinya kontrak kerja PPPK akan terus diperpanjang hingga umur 60 tahun, secara berkala setiap lima tahun sekali.
Nah, di tahun 2022 ini, PPPK guru kembali dibuka dengan dua kategori, nih, Adjarian, yaitu kategori prioritas dan umum.
Adapun kategori prioritas masih dibagi lagi menjadi tiga prioritas, yakni prioritas pertama, kedua, dan ketiga.
Bagi yang saat ini berprofesi sebagai guru, tentu tidak ingin melewatkan kesempatan satu ini, dong.
Nah, kira-kira, apakah Adjarian termasuk dalam kategori prioritas?
Coba cari tahu bersama, yuk!
Baca Juga: Mengenai Perbedaan CPNS dan PPPK, Sudah Tahu?
Kategori Prioritas PPPK Guru Tahun 2022.
1. Prioritas Pertama
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR