1. Swamp
Swamp adalah tanah basah yang selalu digenangi oleh air dengan jenis tumbuhan yang hidup meliputi lumut, semak, rumput, dan tumbuhan lain jenis pohon.
2. Marsh
Marsh memiliki bentuk yang sama dengan jenis swamp, Adjarian.
Nah, yang membedakannya adalah tumbuhan yang tumbuh didominasi oleh rumput-rumptan, alang-alang, dan lumut-lumutan.
“Swamp dan Marsh memiliki perbedaan dari jenis tumbuhan yang mendominasi daerah tersebut.”
3. Bog
Baca Juga: Macam-Macam Kenampakan Alam Perairan dan Manfaatnya bagi Kehidupan
Bog adalah lahan basah yang memiliki permukaan tanah relatif lebih kering.
Akan tetapi di bagian dalam tanah sifatnya basah dan jenuh air sehingga genangan dangkal hanya akan terlihat di beberapa tempat saja.
4. Rawa Pasang Surut
Rawa pasang surut adalah jenis rawa yang sumber airnya berasal dari pasang surut air laut.
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR