adjar.id - Penyakit hepatitis merupakan salah satu penyakit berbahaya yang mewabah di beberapa negara, salah satunya Indonesia.
Penyakit hepatitis bisa menyerang siapa saja, lo, mulai dari anak-anak sampai orang dewasa.
Nah, penyakit hepatitis ini bisa dikurangi dengan memberikan vaksinasi hepatitis, Adjarian.
Namun, jika sudah terserang penyakit hepatitis dalam kondisi akut, tidak ada obat yang tersedia untuk penyakit ini.
Sehingga, penanganan melalui perawatan oleh ahlinya seperti tenaga kesehatan menjadi hal yang penting.
Tapi, Adjarian, tahu tidak apa yang dimaksud dengan penyakit hepatitis?
Lalu, apa saja penyebab timbulnya hepatitis ini?
Berikut pembahas tentang pengertian penyakit hepatitis dan penyebabnya.
Yuk, kita simak pembahasan berikut.
Baca Juga: Bisa Beregenerasi, Apa Fungsi Hati Manusia?
Pengertian Penyakit Hepatitis
Hepatitis adalah salah satu jenis penyakit yang menyerang organ hati manusia.
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR