adjar.id - Batik jumputan merupakan salah satu karya seni yang berasal dari beberapa daerah di Indonesia.
Terdapat beberapa daerah di Indonesia yang memiliki kain batik jumputan, yaitu Palembang di pulau Sumatera, Kalimantan Barat, Jawa, dan Bali.
Kain batik jumputan yang yang berasal dari beberapa daerah di Indonesia memiliki corak yang khas dan sesuai seperti daerahnya.
Batik jumputan merupakan bagian dari budaya bangsa Indoneisa yang perlu kita jaga dan lestarikan.
Salah satu cara menjaga dan melestarikan batik jumputan adalah dengan menggunakan produk batik jumputan.
Selain itu, kita juga bisa mengenalkan kain batik jumputan ke mancanegara dengan cara melestarikan budaya bangsa Indonesia.
Lalu, apakah yang dimaksud dengan batik jumputan? Pernahkah Adjarian melihat proses pembuatan kain batik jumputan?
Yuk, kita simak penjelasan tentang batik jumputan dan langkah-langkah cara membuatannya!
"Batik jumputan merupakan karya seni rupa daerah dan budaya bangsa Indonesia".
Baca Juga: Macam-Macam Seni Rupa Daerah di Indonesia, Salah Satunya Seni Kriya
Pengertian Batik Jumputan
Kain batik jumputan sering kali disebut dengan batik ikat celup.
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR