adjar.id - Apakah Adjarian tahu apa hewan pertama yang dijadikan hewan peliharaan oleh manusia?
Ternyata, anjing merupakan hewan pertama yang dijadikan hewan peliharaan menurut para ilmuwan.
Pada saat itu, anjing dimanfaatkan untuk membantu manusia berburu binatang karena instingnya yang tajam.
Anjing dapat memimpin perburuan dan juga dapat membawa barang-barang milik manusia.
Tonton video di bawah ini, yuk!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR