adjar.id - Jurusan Teknik merupakan salah satu jurusan favorit yang paling diminati oleh calon mahasiswa baru.
Sama seperti jurusan lainnya, Jurusan Teknik memiliki banyak sekali ilmu yang dapat kita peroleh.
Salah satunya, adalah Jurusan Teknik Industri.
Jurusan Teknik Industri dikenal sangat berkaitan erat dengan ilmu fisika dan juga matematika.
Namun, mahasiswa Teknik Industri juga mempelajari hal lainnya, lo.
Contohnya, ilmu yang mempelajari tentang suatu proses di dalam industri, tentunya meliputi informasi dan manajemen.
Mungkin sebagian besar dari kita sudah tahu, bahwa jurusan Teknik Industri memiliki prospek pekerjaan yang luas dan juga menjanjikan.
Yap! Sebab, jurusan Teknik Industri merupakan bidang ilmu yang menjadi penghubung antara kebutuhan manusia dengan perkembangan di dalam bidang industri.
Kali ini, kita akan menyimak lima prospek kerja yang dimiliki oleh mahasiswa lulusan Teknik Industri. Yuk, kita simak bersama-sama!
Baca Juga: Suka Menghitung? Berikut 5 Jurusan yang Cocok untuk Penyuka Matematika
Prospek Pekerjaan yang Dimiliki Oleh Lulusan Teknik Industri
1. Bidang Industri Manufaktur
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR