adjar.id – Dalam kehidupan sehari-hari, kita mengenal adanya siang dan malam sebagai penanda waktu dan kegiatan. Nah, berbeda dari yang lain, rupanya ada beberapa negara tanpa malam, lo.
Yap! Sesuai dengan julukannya, di negara-negara ini matahari tidak pernah terbenam alias kita seakan-akan merasakan siang sepanjang hari.
Mengapa bisa begitu? Bukan tanpa alasan, ternyata hal ini disebabkan oleh kemiringan bumi.
Seperti yang kita ketahui, bumi memiliki kemiringan aksis sebesar 23 derajat pada porosnya, sehingga membuat sebagian wilayah di belahan bumi tidak mengalami malam.
Namun, tidak terjadi sepanjang tahun, peristiwa “tanpa malam” ini umumnya hanya terjadi saat tiba musim panas.
Bahkan, pada bulan-bulan musim panas, wilayah di sisi utara Lingkaran Arktik hampir mengalami siang selama 24 jam, Adjarian.
O iya, fenomena ini disebut dengan istilah “midnight sun” atau matahari yang bersinar di tengah malam.
Memangnya, negara mana saja yang tidak mengalami malam?
Berikut lima negara tanpa malam. Simak, yuk!
Baca Juga: 5 Fakta Islandia, Negara dengan Durasi Puasa Terpanjang di Dunia
5 Negara Tanpa Malam
1. Norwegia
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR