Pembahasan:
Di soal, kita dihadapkan pada situasi dan kondisi yang mendesak. Opsi B menunjukkan langkah kerja yang paling terstruktur dan aman.
A. Langsung membawanya ke rumah sakit meski harus mengantre di IGD (Skor: 2 Point)
Baca Juga: Materi Pelayanan Publik Contoh Soal dan Pembahasan, TKP SKD CPNS
B. Mencari tahu rumah sakit terdekat yang masih bisa menampung pasien COVID-19 dan memastikan terlebih dahulu sebelum membawa pasien ke rumah sakit (Skor: 5 Point)
C. Meminta bantuan warga sekitar untuk mencari tahu rumah sakit yang masih menyediakan kamar untuk pasien COVID-19 (Skor: 4 Point)
D. Memilih untuk tetap merawatnya di rumah dan meminta agar keluarga tidak panik terlebih dahulu (Skor: 1 Point)
E. Membawanya ke puskesmas terdekat untuk dirujuk ke rumah sakit (Skor: 3 Point)
3. Ada laporan bahwa seorang warga di tempat tinggal Anda mendapati hasil swab PCR positif COVID-19 sewaktu dilakukan pemeriksaan di pabrik tempatnya bekerja.
Sementara itu warga yang dinyatakan positif COVID-19 masih berada di rumahnya dan belum dibawa ke rumah sakit. Sebagai ketua RW menyikapi hal tersebut ….
A. Melapor kepada gugus COVID-19 agar ditindaklanjuti apakah harus dibawa ke rumah sakit untuk dirawat atau tetap di rumah untuk isolasi mandiri
B. Mencarikan rumah sakit agar bisa segera ditangani
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR