Proses terbentuknya samudra melalui proses yang panjang, Adjarian.
Samudra terbentuk melalui fenomena yang terjadi pada 4,4 miliar tahun yang lalu.
Saat itu bumi mengalami perubahan bentuk disebabkan oleh letusan gunung api, sehingga permukaan bumi tertutup oleh debu vulkanik.
Debu vulkanik yang melapisi bumi tersebut menghalangi cahaya matahari untuk dapat masuk ke bumi.
Akibatnya terjadilah penumpukan uap air yang kemudian menjadi atmosfer yang terkondensasi sehingga akhirnya terjadilah hujan.
Air hujan yang turun tadi kemudian mengisi cekungan di bumi akibat bentuk permukaan bumi yang berubah.
Cengkungan yang berisi air itulah yang menjadi lautan di bumi.
Kemudian samudra terbentuk melalui gabungan cekungan yang berisi air atau disebut laut.
Baca Juga: Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup di Wilayah Daratan dan Perairan
Manfaat Samudra
Berikut ini beberapa manfaat samudra.
1. Samudra dapat menjadi tempat bagi manusia untuk mencari sumber pangan.
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR