adjar.id – Pada penyelenggaraan SNMPTN 2022 ada beberapa jurusan yang wajib melampirkan portofolio, Adjarian.
Pendaftaran untuk SNMPTN 2022 sendiri sudah dibuka oleh LTMPT sejak 14 Februari 2022 hingga 28 Februari 20222.
Pendaftaran SNMPTN 2022 bisa dilakukan melalui portal LTMPT atau laman pendaftaran SNMPTN 2022.
Meski begitu calon pendaftar harus tahu bahwa ada beberapa jurusan yang memiliki ketentuan khusus, yaitu memerlukan portofolio.
Jurusan yang mengharuskan pendaftar untuk mengunggah portofolio ialah program studi olahraga dan seni.
Sementara bagi calon pendaftar yang tidak mendaftar di kedua jurusan tersebut tidak perlu mengunggah portofolio.
Hal ini ditandai dengan adanya tulisan “tidak perlu portofolio” yang terdapat di laman portofolio.
Nah, pengisian portofolio ini cukup memakan waktu, Adjarian. Oleh karena itu, sebaiknya kita persiapkan dengan baik sebelum melakukan pendaftaran.
Yuk, kita cari tahu jurusan apa saja yang wajib melampirkan portofolio!
Baca Juga: Dibuka Hari Ini, Begini Cara Daftar SNMPTN 2022 di Laman LTMPT
Jurusan yang Wajib Melampirkan Portofolio
Berikut beberapa jurusan yang wajib melampirkan portofolio sebagaimana dilansir dari laman ltmpt.ac.id, yaitu:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR