adjar.id - Dalam bahasa Korea, ada dua macam angka, Adjarian.
Angka yang satu disebut dengan angka asli Korea dan yang satunya adalah angka Sino Korea.
Angka asli Korea adalah angka yang berasal dari bahasa Korea.
Sementara itu, angka Sino Korea merupakan angka yang dalam sejarahnya merupakan hasil adopsi dari bahasa mandarin.
Dua sistem angka tersebut dalam bahasa Korea memiliki penggunaan yang berbeda, Adjarian.
Nah, kali ini kita akan mengenal angka asli Korea.
Sistem angka Korea asli biasanya digunakan untuk menghitung umur, jumlah orang atau benda, jam tapi bukan menit, dan satuan secara umum.
Berikut ini daftar contoh angka asli Korea.
Simak, yuk!
Baca Juga: Mengenal Huruf Korea Hangeul: Vokal Tunggal dan Konsonan Tunggal
Huruf Asli Korea
1 = 하나 (hana)
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR