adjar.id - Apakah Adjarian pernah, melihat bintang jatuh?
Sebenarnya, yang bergerak bukan bintang, lo, melainkan asteroid atau meteroid .
Nah, pada Buku PR Interaktif pelajaran Bahasa Inggris Kelas XII halaman 91 pada materi, News of the Day terdapat soal pilihan ganda dengan teks bacaan tentang asteroid.
Pertanyaan tersebut ada pada Chapter V, Assesment A, No. 5-8, Adjarian.
Pertanyaan tersebut merupakan pemahaman sebuah teks berita yang menceritakan tentang asteroid terbesar dan tercepat yang melewati Bumi tahun ini.
Sebelum menjawab pertanyaan tersebut, pastikan untuk mengetahui terjemahan teks berita tersebut, ya!
Terdapat pertanyaan yang salah, sehingga kita perlu mencermati setiap pertanyaana agar dapat mendapatkan jawaban yan benar, ya.
Jawaban di bawah ini bisa Adjarian jadikan referensi dalam menjawab soal di bawah ini, ya.
Nah, yuk, kita coba kerjakan bersama-sama beberapa soal berikut ini!
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 2 No. 16-19
This text is for questions 5 to 8.
An asteroid similar in size to the Golden GateBridge will whip past Earth later this month-the largest and fastest asteroid to pass close to our planet this year.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR