adjar.id – Ketika mendengar kata batu bara, hal yang pertama muncul di dalam pikiran kita mungkin adalah bahan bakar listrik tenaga uap.
Yap, betul sekali Adjarian, di Indonesia, batu bara memang familier digunakan untuk sumber energi listrik tenaga uap.
Hingga saat ini, Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) berbahan bakar batu bara masih menjadi andalan.
Hal tersebut dikarenakan batu bara masih menjadi sumber energi termurah di Indonesia.
Akan tetapi, proses pembentukan batu bara ini memakan waktu yang sangat lama, lo. Batu bara terbentuk secara alami sekitar 340 juta tahun lalu.
O iya, apakah Adjarian sudah tahu apa itu batu bara?
Bagaimana cara terbentuknya batu bara dan apa saja manfaatnya?
Untuk lebih memahaminya lagi, yuk, kita simak uraian berikut!
"Batu bara digunakan sebagai sumber energi listrik tenaga uap."
Baca Juga: Macam-Macam Hasil Tambang, Potensi Sumber Daya Tambang di Indonesia
Pengertian Batu Bara
Menurut The International Hand Book of Coal Petrography, batu bara merupakan batuan sedimen yang mudah terbakar.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR