adjar.id - Apakah sekolah Adjarian pernah, mendapatkan penghargaan Adiwiyata?
Penghargaan Adiwiyata adalah penghargaan yang diberikan untuk sekolah sebagai bentuk apresiasi dari pemerintah.
Apresiasi yang diberikan karena sekolah mampu melaksanakan upaya peningkatan pendidikan lingkungan hidup secara benar dan sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan.
Nah, sekolah yang memenuhi empat komponen program Adiwiyata, yang akan diberikan insentif berupa piagam, piala, atau bentuk lainnya.
Jangan lupa tonton video ini, ya!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR