adjar.id - Merawat tanaman hias di masa pandemi COVID-19, merupakan salah satu opsi kegiatan yang banyak dilakukan oleh masyarakat Indonesia.
Salah satu tanaman hias yang banyak diburu oleh peminat tanaman hias adalah bunga anggrek.
Walaupun, terlihat susah merawat bunga anggrek, namun, terdapat beberapa jenis anggrek yang mudah di dalam rumah.
Baca Juga: Benarkah Bunga Melati Memiliki Manfaat bagi Kesehatan Tubuh?
Yap! salah satu jenis bunga anggrek yang mudah dirawat di dalam rumah adalah anggrek jenis cattleya.
Namun, terdapat jenis-jenis lainnya juga, lo.
Sekarang, yuk, simak infomasi lima jenis bunga anggrek yang mudah dirawat di dalam rumah berikut ini!
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR