3. Irama (Ritme)
Irama atau ritme adalah turun naik lagu atau bunyi yang beraturan.
Di dalam musik, irama biasanya menjadi penentu ketukan, Adjarian.
Nah, beberapa contoh instrumen irama di antaranya adalah piano, gitar, bass, dan drum.
Baca Juga: Fungsi Seni Musik dan Nilai Estetika di dalam Musik
4. Birama
Berdasarkan KBBI, birama adalah satuan kelompok ketukan tetap yang dimulai dengan ketukan kuat sampai ketukan kuat berikutnya.
Birama ini biasanya disusun dengan jangka waktu atau durasi tertentu, Adjarian.
Tujuannya ialah untuk mendapatkan ketukan yang harmonis sehingga enak didengar.
O iya, penulisan birama biasanya menggunakan bilangan pecahan seperti 3/4, 4/4, 6/8 dan sebagainya.
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR