Faktor Internal dan Eksternal dari Kenakalan Remaja di dalam Era Globalisasi
1. Faktor Internal
Faktor internal adalah faktor yang berasal dari diri remaja itu sendiri, antara lain ada:
Hal ini banyak terjadi di kalangan remaja karena proses remaja adalah perubahan yang signifikan.
Baca Juga: Mengenal Salah Satu Dampak Negatif Globalisasi: Terjadinya Kriminalitas
Perubahan ini adalah bentuk dari perubahan biologis dan sosiologis.
Oleh karena itu, terdapat sembilan dari sepuluh remaja yang pernah melakukan kegiatan remaja.
Kedua adalah kepribadian dari remaja itu sendiri, artinya adalah sifat tersebut terbentuk karena didikan dari orang tua remaja tersebut.
Walaupun, orang tua mendidik dengan baik dan benar, anak remaja dapat salah mengartikan hal tersebut dan berujung pada aktivitas kenakalan remaja.
"Masa remaja adalah masa mencari sebuah identitas."
Penulis | : | Abby Wijaya |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR