3. Manusia dengan Alam Sekitarnya
Alam adalah sesuatu yang tidak terbatas. Di setiap daerah alam memiliki bentuk yang beragam.
Alam sekitar seperti lingkungan tempat tinggal atau tempat yang didatangi bisa menjadi inspirasi pelukis saat membuat karya.
Baca Juga: Mengenal Seni Lukis dan Aliran Gaya Lukisan, Materi Seni Budaya Kelas 9 SMP
4. Menusia dengan Alam Benda
Tema ini mengusung benda-benda yang ada di sekitar pelukis.
Misalnya, pelukis melihat sebuah guci, kendi, cangkir, vas bunga, botol, dan masih banyak lagi.
Benda-benda tersebut bisa dijadikan sebagai objek utama dalam lukisan.
Nah, itu adalah beberapa jenis tema dalam pembuatan karya seni lukis.
Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!
Pertanyaan |
Sebutkan jenis-jenis tema dalam membuat karya seni lukis! |
Petunjuk: Cek halaman 2 dan 3. |
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Abby Wijaya |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR