adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan menjawab soal berdasarkan teks berjudul Aku Ingin Senang di Sekolah.
Teks tersebut berada pada buku tematik kelas 3 tema 4 subtema 2.
Namun, sebelum kita menjawab soal-soal, yuk, kita baca teksnya terlebih dahulu!
Baca Juga: Contoh Kalimat Saran dalam Menjaga Keindahan dan Kerapian Sekolah, Kelas 3 Tema 4 Subtema 2
Aku Ingin Senang di Sekolah
Setiap warga sekolah wajib membuat sekolah menjadi tempat yang menyenangkan. Guru dan siswa ingin merasa bahagia di sekolah.
Udin dan teman-temannya juga ingin senang saat berada di sekolah. Kepala Sekolah memberi saran kepada Udin dan teman-temannya. Berikut saran Kepala Sekolah.
1. Berteman dengan siapa saja
2. Saling berbagi
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR