Oleh karena itu, warga negara Indonesia merasa marah dan rasa kecewa, kebencian terpicu sehingga mereka mulai memberikan perlawanan fisik.
Mengapa hal seperti perdagangan monopoli dibiarkan terjadi?
Perdagangan monopoli terjadi karena adanya faktor paksaan, yang artinya Belanda memaksa kerajaan-kerajaan yang ada di Indonesia untuk mengikuti aturan dari negara Belanda tersebut.
Salah satu cara yang digunakan pada masa itu adalah poitik adu domba, cara ini digunakan agar negara Indonesia terpecah belah.
Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Dominasi Belanda setelah Kekalahan Inggris di Indonesia
Saat itu negara Belanda berharap bahwa Indonesia akan terpecah karena adanya penjajahan ini.
Setelah ada perselisihan, belanda akan mendukung salah satu pihak dari konflik tersebut, ya.
Selesai menyelesaikan perselisihan tersebut, penjajah akan meminta balas jasa dan mendapatkan keuntungan dari kerajaan yang menang dari perselisihan tersebut.
Nah, itulah pengaruh penting dari perdagangan monopoli pada masa penjajahan yang perlu kita ketahui dan pelajari, ya, Adjarian!
Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!
Pertanyaan |
Sebutkan pengertian perdagangan monopoli? |
Petunjuk: Cek halaman 1-3. |
Penulis | : | Abby Wijaya |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR