adjar.id - Sebagai masyarakat Indonesia kita wajib mempertahankan segala sesuatu yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Mulai dari kekayaan alam hingga kekayaan budaya nasionalnya, lo.
Hal ini perlu dilakukan guna menjaga kedaulatan dan keutuhan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia tetap terpelihara dan tidak tercerai-berai.
Baca Juga: Perilaku Toleran Terhadap Keberagaman Seputar Agama, Ras, dan Suku
Nah, selain menjaga kekayaan alam dan kekayaan budaya Indonesia, terdapat beberapa prinsip-prinsip yang dapat kita pegang teguh, lo.
Namun, apa sajakah prinsip-prinsipnya?
Sekarang, yuk, kita simak informasi lebih lengkap mengenai prinsip persatuan keberagamaan untuk suku, agama, antargolongan, dan ras di bawah ini!
"Sebagai masyarakat Indonesia kita wajib menjaga dan mempertahankan segala sesuatu yang dimiliki Indonesia."
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR