3. Kewilayahan
Kewilayahan merupakan gelar kekuatan pertahanan yang dilakukan secara menyebar di seluruh wilayah negara Indonesia.
Jadi, sistem pertahanan dan kemanan yang dikembangkan bangsa Indonesia adalah sebuah sistem yang sudah disesuaikan dengan kondisi bangsa Indonesia itu sendiri.
Posisi wilayah yang berada di silang dunia memberikan beberapa keuntungan bagi negara, akan tetapi juga bisa memberikan ancaman keamanan.
Ancaman ini bisa berupa ancaman militer dari negara lain ataupun kejatahan internasional lainnya.
Baca Juga: Mengenal Sejarah Lahirnya Tentara Nasional Indonesia (TNI)
Kondisi geografis wilayah Indonesia sebagai negara kepulauan memerlukan sistem keamanan dan keamanan yang kuat agar terhindar dari perpecahan.
Nah, dari sini bisa diambil sebuah kesimpulanan bahwa penerapan sishankamrata ini merupakan pilihan yang tepat bagi bangsa Indonesia.
Itulah tadi jawaban mengenai sistem keamanan dan pertahanan yang dikembangkan Indonesia sebagai referensi bagi Adjarian dalam menjawab uji kompetensi bab 2 di halaman 68, ya.
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR